Maraknya Kecelakaan Lalu Lintas Salah Siapa?

Halo sahabat, apa kabar kalian hari ini? Senang sekali kita bisa kembali berjumpa di blog saya yang sangat sederhana ini. Pada kesempatan kali ini saya akan mengangkat judul artikel tentang "Maraknya Kecelakaan Lalu Lintas Salah Siapa?". Judul ini sengaja saya angkat karena beberapa waktu lalu banyak sekali kecelakaan lalu lintas yang terjadi dan mengakibatkan banyak sekali korban jiwa. Serangkaian kecelakaan lalu lintas ini terjadi ditengah libur panjang yang terjadi di bulan April dan Mei ini.

sumber : pixabay.com

Selain karena faktor kelalaian sopir, ternyata faktor lain juga menjadi sebab utamanya antara lain rem blong. Seperti yang terjadi di Bogor beberapa waktu lalu, dua kecelakaan beruntun yang terjadi selama dua Minggu berturut-turut sebagai buktinya. Dua kecelakaan yang disebabkan oleh bis pariwisata yang mengalami rem blong ini telah berhasil menewaskan masing-masing belasan orang. sekarang yang jadi pertanyaan adalah, siapa yang memberikan izin bisa tersebut beroperasi? Siapa yang bermain di dalam perijinan bus ini.

Terus siapa yang harus bertanggung jawab dalam kasus ini? Apakah si pemilik armada bus ataukah dinas perhubungan sebagai pemberi izin atau tidaknya suatu kendaraan bisa beroperasi untuk umum


EmoticonEmoticon